-->

Cara Mengatasi Download File Yang di Blocked Google Chrome
Cara Mengatasi Download File Yang di Blocked Google Chrome

Cara Mengatasi Download File Yang di Blocked Google Chrome
Cara Mengatasi Download Yang di Blocked Chrome - melakukan download melalui internet memang sudah menjadi hal yang umum yang sering kita lakukan, namun terkadang ada saja kendala yang membuat kita bingung, termasuk file atau aplikasi yang kita inginkan tidak bisa di download dikarenakan di blocked oleh google chrome.

Nah sebelum ke inti cara memperbaikinya, kamu harus mengetahui terlebih dahulu penyebab file atau aplikasi yang kamu download di blocked.

Sebenarnya jika kamu hendak menginstal sebuah aplikasi maupun file melalui blog ataupun situs tertentu, penyebab utama mengapa google chrome mem-blocked file atau aplikasi yang kamu download, biasanya dikarenakan link dari situs tersebut di anggap spam, virus, dll.

Oleh karena itu file tersebut memang di anggap sangat berbahaya bagi System yang kamu gunakan saat ini, jadi apabila kamu tidak sengaja memasuki sebuah link yang melakukan download otomatis, maka dowbload-an tersebut pun akan berhasil di cekal oleh google chrome.

Namun apabila file atau aplikasi yang ingin kamu download ternyata aman-aman saja tidak ada unsur yang mencurigakan, maka tentu kamu bisa memperbaikinya agar download file yang di blocked oleh google chrome bisa tetap tersimpan seperti biasanya.

Nah, berikut ini kamu bisa langsung simak langkah-langkahnya mengenai cara mengatasi download yang di blocked oleh chrome, dengan begini kamu tetap bisa menginstal aplikasi dari situs manapun dalam artian tidak ada unsur yang mencurigakan seperti spam, virus, dll.

Cara Mengatasi Download Yang di Blocked Google Chrome

Ternyata cara mengatasi download yang di blokir google chrome sangatlah mudah, karena tidak perlu menggunakan sesuatu apapun, dan kamu cukup ikuti step by step berikut ini.

1. Langkah pertama masuk ke tempat penyimpanan downloads atau bisa juga masuk lewat chrome://downloads. Kemudian klik "Keep dengeraous file" pada file/aplikasi yang ter-blocked, jadi pastikan kamu sudah mengetahui dari dampak meng-Unblocked download di google chorome.

Cara Mengatasi Download File Yang di Blocked Google Chrome

2. Setelah sudah lanjutkan dengan klik Keep anyway.

Cara Mengatasi Download File Yang di Blocked Google Chrome

3. Nah terakhir kamu bisa melihat hasilnya dari file yang kamu download sudah tidak lagi di blocked, dan selanjutnya kamu bisa buka file download tersebut seperti biasa.

Cara Mengatasi Download File Yang di Blocked Google Chrome

4. Berhasil dan selesai.

Bagaimana sangat mudah bukan langkah - langkah untuk mengatasi download file yang di blocked oleh google chrome, dengan begini kalian bisa dengan mudah memperbaiki sendiri apabila file atau aplikasi yang ingin kamu download di block oleh chrome.

Namun perlu di ingat tidak semua file itu aman, hanya saja kamu perlu lakukan cara ini apabila file yang ingin kamu download benar-benar aman tanpa virus, jadi tidak ada masalah kamu lakukan unblock di google chrome.

Begitulah pembahasan kita kali ini mengenai Cara Mengatasi Download Yang di Block Google Chrome, jadi apabila kamu mengalami hal yang sama seperti ini, kamu bisa langsung mengikuti langkah - langkah di atas. Semoga bermanfaat wassalam

Kamu mungkin menyukai postingan ini

Tidak Ada Komentar:

Centang "Beri Tahu Saya" untuk mendapatkan notifikasi komentar balasan.

Iklan Atas Artikel

Iklan2

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel