Cara Ganti dan Verifikasi Email Akun PB Zepetto
Cara Mengganti Email Akun PB Zepetto - Akun PB Zepetto memang sudah lama dilengkapi dengan tambahan keamanan berupa email dan nomor telepon, hal ini untuk memastikan bahkan kamulah pemilik akun tersebut dengan menambahkan email dan nomor telpon aktif.
Sebab tidak sedikit pemain yang pernah kehilangan akun pb atau di hack oleh seseoang dan saat melakukan berbagai cara untuk kembali, namun jika kamu belum melakukan verifikasi email pada akun pb maka akun pb kamu akan hilang sepenuhnya.
Nah sekarang ini penting banget melakukan verifikasi email buat kamu yang tidak ingin kehilangan akun pb, karna setelah kamu berhasil melakukan penambahan email atau verifikasi email maka akun pb kamu sewaktu-waktu bisa dikembalikan kembali dengan mudah.
Meskipun akun pb kamu diganti password berkali-kalipun oleh seseorang, tetapi apabila kamu sudah melakukan verifikasi email di akun pb zepetto kamu, maka akun pb kamu masih tetap bisa dikembalikan dengan merubah kembali password pb melalui alamat email yang sudah kamu verifikasi.
Jadi dengan melakukan verifikasi email akun pb zepetto kamu akan sangat aman untuk melindungi akun pb kamu dari seseorang. Misalkan jika kamu terkena phising akun dengan iming-iming item gratis lalu akun pb kamu di ganti password oleh seseorang, kamu tidak perlu khawatir lagi jika sudah melakukan verifikasi email.
Karna akun kamu akan baik-baik saja dan kamu bisa kembali mengubah password akun pb zepetto kamu melalui email yang kamu tambahkan pada akun pb zepetto.
Nah jika kamu ingin mengganti email yang sudah pernah ditambahkan di akun pb zepetto kamu, ternyata kamu masih tetap bisa mengubahnya dengan mengganti email baru untuk proses verifikasi pada akun PB Zepetto, berikut penjelasannya.
Ganti & Verifikasi Email PB Zepetto
Untuk kamu yang ingin mengganti email verifikasi yang baru kamu bisa ubah nya melalui halaman website resmi zepetto yaitu pointblank.id. Dan untuk bagaimana caranya kamu bisa ikuti langkah-langkah berikut ini.
1. Setelah kamu sudah masuk ke website resmi zepetto maka buka menu Info di pojok kanan atas, lalu kamu akan menemukan tampilan seperti di bawah ini, klik Edit untuk menambahkan email.
5. Alamat email yang telah kamu verifikasi akan berguna untuk mengamankan akun point blank zepetto jika sewaktu-waktu terjadi masalah atau lupa password.
Alamat email yang kamu daftarkan untuk verifikasi email pb zepetto menjadi email yang akan memberikan informasi mengenai akun pb kamu. Jadi jika sewaktu-waktu kamu lupa password atau ada yang mengganti password, kamu bisa mengubah password kembali melalui email yang sudah diverifikasi tsb.
Begitulah sedikit penjelasan mengenai cara mengganti dan verifikasi email akun pb zepetto. Jika kamu belum mengetahui bagaimana caranya ganti email dan verifikasi email pb, kamu bisa ikuti langkah sama seperti pada artikel ini. Semoga bermanfaat terima kasih.
Tidak Ada Komentar:
Centang "Beri Tahu Saya" untuk mendapatkan notifikasi komentar balasan.